Sobat
Galang Blog. saya akan memberikan tips untuk orang masih muda tapi mukanya udah bermutu (muka tua) hehehehe....... jangan teersinggung kawan. Oke langsung saja Galang blog akan memberikan penertian dan tipsnya.
Terbentuknya kerutan disebabkan berkurangnya elastisitas dan aliran darah di area tersebut. Hormon estrogen berperan sebagai pembuat kerutan karena pengaruh usia. Hal lain yang mempengaruhi antara lain makanan yang dikonsumsi , kebiasaan hidup , obat, juga merokok. Paparan sinar matahari yang mengandung sinar ultraviolet (UV light) dan polutan secara terus-meneris dapat menimbulkan kerusakan kulit (timbul kerutan, bercak-cak hitanm, kulit kering sampai terkelupas). Proses ini disebut photoaging. Sebagian remaja, biasanya sangat peduli dengan masalah penampilan, terutama wajah. Perawatan kesehatan kulit yang tidak tepat dapat mempercepat proses penuaan kulit. Perawatan yang paling dasar adalah dengan selalu menjaga kebersihan dan kelembaban kulit. Membasuh muka dapat membersihkan diri dari kotoran yang berasal dari linkungan (debu, polutan), organisme mikro, dan make up yang dapat merusak kulit.
jangan lupa baca artikel Galang yang lainya ya